BBM Android ( No connection Found ) di Xperia

Tadi pagi saya membaca email dari backberry yang mengatakan bahwa BBM untuk android telah bisa didownload dari situs remi atau dari store masing2 platform. Membaca email tersebut saya langsung kunjungi lik download yang diberikan oleh blackberry tersebut karena Xperia Neo V saya sudah diupdate ke ICS otomatis ini telah mencapai persyaratan untuk menggunakan BBM untuk android. Setelah saya klik lik bbm tersebut saya langsung diarahkan ke play store. 

Setelah selesai download, penasaran untuk menggunakan BBM tersebut saya langsung membuka aplikasi yang telah saya download tadi. Alahasil ketika aplikasi loading, tiba-tiba no connection found. Melihat hal tersebut saya berfikir ini ada masalah apa ? Apa tidak bisa di ICS ? Padahal untuk android minimal menggunakan OS versi 4.0 ke atas. Saya juga mencoba ganti kartu juga tidak bisa. 
Apakah BBM untuk andoid tidak bisa di Sony xperia ? 

Bagi sobat blogger yang tau cara mengatasi masalah ini tolong share untuk teman-teman yang juga mengalami hal yang sama, semoga membantu.

SHARE THIS

Author:

Previous Post
Next Post