Cara Menghapus Windows Old

hi semua,, kali ini saya  akan berbagi tentang cara menghapus windows old. Yang mana windows old ini akan ada jika kita menginstal ulang komputer tanpa melalui booting, biasanya windows old ini tidak bisa dihapus seperti menghapus file atau folder biasa. Nah gimana cara nya ?

 Caranya gampang, kita tiggal gunakan tool unlocker maka folder windows old tersebut akan terhapus. Jika merasa ini bermanfaat dan membutuhkan tool tersebut silahkan saja download pada link berikut : download unlocker


Baca Juga :

SHARE THIS

Author:

Previous Post
Next Post