MAKE A SIMPLE THREAD


Kita telah membahas sedikit tentang multithreading pada posting sebelumnya. Dan sekarang kita akan mencobakan membuat sebuah thread sederhana yang mana langkah-langkahnya sebagai berikut ini : 
Langkah-langkah :
  1. Buat project baru dengan nama simplethread
  2. Buat kelas baru dengan nama main dan masukkan script berikut :
package simplethread;

import java.util.logging.Level;
import java.util.logging.Logger;

public class Main {

    /**
     * @param args the command line arguments
     */
    public static void main(String[] args) {
        // TODO code application logic here
        Runnable obj = new MyThread();
        Thread thread1 = new Thread(obj);

        thread1.start();
       
                
    }

}



Jika sobat merasa butuh dan ini bermanfaat silahkan download

SHARE THIS

Author: